Kita merancang masa depan kita sebaik mungkin, mulai dari karir, pendidikan, keluarga, sampai seperti apa masa tua kita nanti.
Setelah rancangan akan masa depan kita sudah selesai, maka bangunlah masa depan tersebut dengan usaha, doa, dan ikhtiar kepada Allah :)